STUDI KASUS MANAJEMEN MUTU TERPADU


Program TQM Johnson&Johnson mengidentifikasi tiga sasaran yang bisa dikuantifikasikan: meningkatkan kepuasan pelanggan, mengurangi waktu yang diperlukan untuk memperkenalkan produk dan memotong biaya. Satu prakarsa mutu terpadu , yaitu dengan menganjurkan pembagian tanggung jawab dan bukan menghindarinya, dengan cara mengurangi waktu yang dibutuhkan oleh Johnson & Johnson untuk menyiapkan display ritel yang disesuaikan untuk jaringan toko obat dan swalayan dari 120 hari menjadi  30 hari, dan hal ini mengakibatkan peningkatan penjualan dari $25 juta menjadi $90 juta dalam satu tahun.

Video Of Day